Monday 18 May 2015

Late Night Bondowoso

Tue, 19 May 2015
Sepertinya hari hari yang aku lewati dengan apa yang aku putuskan memang tak pernah sepakat untuk sejalan dengan rencana.
Memang sih, manusia hanya bisa berencana. Itu memang yang acap kali di jadikan alasan terutama bagi orang orang yang pasrah. Lebih tepatnya belum nemuin jalan keluar.
Malam ini begitu dingin. Kota kecil ini di selimuti embun basah yang sangat manja memeluk apa saja yang menengadah bebas langsung ke atas langit. Mungkin memang butuh siraman embun. Atau memang orang orang yang hidup di kota kecil ini memang seharusnya lebih mendinginkan apa yang ada di dalam dirinya.
01.26.
Jam handphone sudah menunjukkan waktunya untuk memejamkan mata. Tanggung jawab yang datang beberapa jam kedepan harus sebanding dengan apa yang aku harus persiapkan. Termasuk fisik. Oh well. Tapi let see... insomnia malam ini bukan karena cuaca, atau apa saja yang aku pikir sebagai eksternal. Gila mungkin. Tapi ketika mataku terpejam. Hanya momok bagi masa depanku muncul. Sepertinya memang harus bangun siang lagi. Hahaha.
Let see.. biar laut dilayar kembali.

Thursday 9 January 2014

Culd it be the end? or.. be the begining of another?

- bila hati tertahan di persimpangan...
dua pilihan yg tak pernah berujung..
biar tali menuntunmu..
biarkan kebebasan berpihak padamu..
karena dirimu lintang yang bebas..
sang pencari bijak di antara gelap angkasa..
penjelajah gugusan malam..
dan q hanya mentari di belakangmu..
jauh anatara malam dan fajar..
biar hangat dan sinar temani semua balikmu..
dan bila kau kelak lelah kepakkan sayapmu..
menolehlah ke belakang..
q menunggu disana di balik awan2..
di tempat tinggi dimana burung bersanding pelangi..
*biar kunci ini tetap pada tumpukan karang..
di buai ombak hingga alam dan waktu menuntun pada sang hati -
my first after last - nino -

selamat bagimu yang menemukan kehidupan di dunia sana.
beberapa hal yang kulihat di dunia ini begitu membingungkan. dari fakta yang hadir dalam hidupku, dari semua yang kualami

mungkin keanenah ini memang menjadi bagian tetap bagi hidupku sendiri.
ssama halnya saat aq mulai manaruh rasa rasa itu tidak pada tempatnya. seseorang yang telah membutakanku sejak lama.

membuatku lupa akan norma norma dari menjaga hubungan, seseorang yang membuatku benar benar menjadi sesuatu yang mungkin

akan aku lupakan demi orang itu.
setahun lebih berlalu dari puing puing yang hatiku yang kandas berlabuh.
11:42 PM 1/9/2014
hampir sebagian dari jiwaku yang telepas dan bagian dari harapan bagi hatiku yang kandas timbul tenggelam,. sepertiya saat

ini saatnya memalingkan wajahku dari lautan jingga yang selalu memukau mataku. memalingkan dari kata kata terindah yang

tersanding. memalingkan wa jahku dari hadirnya senyummu.
karena aku tau malam hanya akan bersanding satu rembulan. aku menyadari posisiku. tanpa emosi yang berlebihan. karena

cinta memang datang dan pergi begitu saja. meminjamkan kita kekuatan, semangat dan segala kelebihan yang dia bawa. namun

kita yang sadar akan ketergantungan diri kita dengan semua yang cinta bawa. sedetik setelah itu semua yang cinta bawa akan

di lepasnya satu persatu. yang tersisa hanya perasaan kecanduan kita akan semua kebaikan. dan berakhir dengan kesedihan

yang mendalam dan segala efek buruknya. semua hal itu bukan dari cinta itu sendiri. namun isi hati manusia sebenarnya

berupa bongkahan daging coklat penuh kerapuhan dan lambang kesedihan.

"cinta hanya membawa kebaikan..tidak untuk keburukan. ya.. aku percaya itu"
-Agirlsmwhre

=+ blog perdana ninoleblue... di buat tanpa memperhatikan EYD dan aturan penulisan di bangku kayu dan suasana ramai musik

bising dari kontrakan. hopefullyicanrunawayfromthisnoise. +=